Bagi anda para PNS maupun OPS yang sedang mengisi PUPNS, adakalanya terjadi beberapa kendala. Baik itu error 500, baca : cara menangani error 500 pada PUPNS , dan hal-hal lain semacam User tidak ditemukan. Masalah apalagi ini?
|
pada gambar panah merah akan muncul USER TIDAK DITEMUKAN |
Lalu bagaimana cara menanganinya? berikut solusi buat anda yang telah dipraktekan kawan-kawan ops yang sudah berhasil :
Perlu diketahui!!
- Masalah ini biasanya terjadi karena error pada database pusat
- Atau terjadi karena anda salah dalam memasukan kata kunci
Solusi terbaik adalah :
- Coba untuk Klik menu Lupa No.Registrasi.
- Anda akan diminta memasukan NIP baru lagi.
- Setelah itu klik menu Lupa Kata Kunci.
- Anda akan diminta NIP dan Pertanyaan Pengaman saat anda registrasi awal.
- Dan silahkan coba login ulang dengan Kata Kunci Baru.