Don't Miss
- Dapodik Aja Sudah Minta Maaf Lahir Bathin Duluan! Kok Kamu Belum?
- Apakah Operator Sekolah Bisa Menjadi PPPK?
- PP Kemenkeu Tentang Uang Makan Guru 2016
- Berapa Sih Cipratan Yang Ideal Untuk OPS dari Guru Sertifikasi
- Cara Operator Sekolah Mendapat “Tunjangan Profesi”
- Rahasia Besar Dibalik Tugas Operator Sekolah
- Honor Operator Sekolah Pada Tahun 2017
- Cara Mendapatkan NUPTK Untuk Operator Sekolah Pada Tahun 2017
- Seputar Persyaratan Pada Lampiran Usulan Tunjangan GTT/Operator Sekolah
- Tips Mencairkan Honor Operator Sekolah TA 2016/2017
Kenapa NUPTK Saya Invalid di Verval PTK ?
By Captain Iwan on February 16, 2016
NUPTK nomor yang bisa dibilang “sakral” ini membuat heboh kembali. Setelah pembukaan Verval PTK akhir-akhir ini, banyak yang masih bingung dengan pengelolaan Verval PTK ini, terutama di bagian kevalidan NUPTK. Lalu kenapa sampai data / NUPTK bisa invalid di Verval PTK?
Saat Anda buka situs Verval PTK dan melihat ada salah satu data PTK terutama di bagian NUPTK tidak valid, pasti merasa bergetar. Mencari informasi-informasi untuk menanganinya. Berikut informasi mengenai invalid NUPTK di Verval PTK yang bisa Anda serap dan pahami.
Pastikan pada aplikasi dapodik sudah dicek seperti dibawah ini :
- Pada menu Penugasan PTK sudah dipilih Sekolah Induk (Ya);
- Sudah dimapping pada Rombel > pembelajaran;
- Jika sudah diperbaiki lakukan sync, tunggu 1x24jam;
- Jika karena salah entri NUPTK di dapodik, operator sekolah tinggal tunggu/pantau saja di vervalGTK, admin PDSPK akan melakukan verval yang hasilnya :
- Jika datanya ditemukan di arsip status invalidnya akan berubah jadi valid dan NUPTKnya terupdate;
- Jika datanya tidak ditemukan di arsip, nanti dijadikan kandidat penerima NUPTK(muncul di menu Calon Penerima NUPTK). Yang kemarin entri PegId masuk poin ini.
Status – Informasi GTKStatus NUPTK bagi seorang GTK Kemendikbud/Kemenag dapat ditelusuri berdasarkan nomor NUPTK. Arsip NUPTK yang ditampilkan ini merupakan hasil rekonsiliasi data NUPTK terbitan sistem NUPTK generasi-generasi sebelumnya dengan sistem NUPTK generasi PADAMU NEGERI. Untuk menelusuri status NUPTK Anda.
Jika Anda tidak mau ketinggalan informasi tentang Verval PTK, silahkan like Fans Page kami DISINI. Kami akan selalu memberikan informasi yang dibutuhkan oleh Anda, baik itu seputar Pendidikan, tunjangan guru dan tugas-tugas operator. Terima Kasih
0 comments