Cek NUPTK Anda di PDSPK. Apakah Masih Aktif??

By on January 17, 2016

Cek NUPTK bisa Anda lakukan secara online melalui situs PDSPK. NUPTK atau Nomor Unik Pendidik dan Kependidikan memang sangat penting keberadaannya. Tak ayal nomor ini menjadi “buruan” bagi pendidik yang belum mendapatkannya.

Cek NUPTK Sekarang Juga!!!

Begitu mudah untuk mengecek NUPTK kita sebagai pendidik di laman PDSPK. Tujuannya tak lain dan tak bukan adalah melihat apakah NUPTK kita masih aktif dan valid sesuai data yang kita miliki. Untuk mengecek NUPTK yang Anda miliki, Anda bisa lakukan langkah-langkah seperti dibawah :

  1. Masuk ke Situs PDSPK DISINI
  2. Klik Menu Pencarian NUPTK
  3. Masukkan NUPTK Anda
  4. Klik Tombol cari disamping.
  5. Selesai
Mau tau tentang NUPTK??? Baca Artikel terkait:
Artikel terkait :

Status NUPTK bagi seorang GTK Kemendikbud/Kemenang dapat ditelusuri berdasarkan nomor NUPTK. Arsip NUPTK yang ditampilkan ini merupakan hasil rekonsiliasi data NUPTK terbitan sistem NUPTK generasi-generasi sebelumnya dengan sistem NUPTK generasi PADAMU NEGRI. Untuk menelusuri status NUPTK anda, silakan isi nomor NUPTK pada kolom tersedia.

About Captain Iwan

2 Comments

  1. ferawaty

    October 9, 2016 at 11:11 am

    status di simpatika

  2. Abdul Haris

    January 4, 2017 at 9:22 am

    Cek NUPTK

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *